Rabu, 23 Mei 2012 | 12.15 | 0 Comments

Kolam Renang Terdalam di dunia

Kolam renang memang selalu di kaitkan dengan desain yang unik dan berkesan untuk pemilikya, tapi berbicara masalah desain kolam yang satu ini di samping unik juga ngeri..
dengan kedalaman kolam yang tidak biasa layaknya kolam-kolam renang lainnya.

Tidak heran kalau kolam renang Nemo 33 yang terletak di Uccle, Belgia  ini terkenal sebagai kolam renang paling dalam. Soalnya, titik paling dalam kolam renang ini mencapai 32 meter.


Bagaimana menurut anda, apakah anda tertarik berenang di kolam dengan kedalaman yang seperti ini.
kolam ini sendiri di jadikan salah satu tempat pelatihan scuba diving terbesar yang ada di dunia.

Jadi, kita bisa sekalian belajar menyelam di sini. Lagipula, ada dua tingkat sebelum kita mencapai titik terdalam, yaitu kedalaman 5 meter dan 10 meter.


Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar

 
Copyright Berita Bacaan © 2010 - All right reserved - Editing Beritabacaan Blogspot Theme
Best viewed with Mozilla, IE, Google Chrome and Opera.