Minggu, 13 Mei 2012 | 15.47 | 0 Comments

Cara Membuat Widget Komentar Terakhir Pada Blog

Recent Comments widget merupakan widget yang menampilkan komentar-komentar visitor. Bagi Admin sebuah blog widget ini terasa perlu ketika visitor blog Anda mulai banyak yang memberikan komentar-komentarnya atau bisa juga sebagai penambah widget yang membuat blog anda sedikit lebih padat.



Dari kelebihan-kelebihan tersebut, Recent Comments widget ini juga membuat visitor yang memberikan komentar menjadi lebih dihargai karna komentarnya akan tampil disetiap page yang dibuka.

Untuk membuat Recent Comments widget :
  1. Login pada Blogger
  2. Pilih Rancangan > Elemen Laman
  3. Pilih Add Gadget di tempat yang ingin dipasangkan Recent Comments, lau pilih HTML/JavaScript

  4. Copy dan Paste kode berikut :

    <div style="border-bottom:1px solid #d8d8d8;"><script style="text/javascript" src="http://beritabacaan.googlecode.com/files/showrecentcomments.js">
    </script><script style="text/javascript">var numcomments = 5;var showcommentdate = true;var showposttitle = true;var numchars = 100;var standardstyling = true;</script> <script src="http://www.beritabacaan.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments"></script></div>

    Ganti :
    - 5 ganti dengan bnyak comments yang ingin ditampilkan
    - www.beritabacaan.blogspot.com ganti dengan URL blog Anda

  5. Klik Simpan. 
Selamat Mencoba. Happy Blogging.


Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar

 
Copyright Berita Bacaan © 2010 - All right reserved - Editing Beritabacaan Blogspot Theme
Best viewed with Mozilla, IE, Google Chrome and Opera.